GUYoGpApTSrlBSY5TpC8BSd8Ti==

Diguyur Hujan Deras, Satu Atap Rumah Warga Lojikobong Ambruk

MAJALENGKA,SIDIKJARI.CO.ID,-
Setelah terjadinya Hujan deras mengakibatkan satu atap rumah warga ambruk di Daerah Blok Rabu rt 04/06 Desa Lojikobong Kecamatan Sumberjaya Kabupaten Majalengka, kamis 19/08/2021

Dengan terjadinya musibah ambruknya atap satu unit rumah setelah adanya hujan yang ada deras, dengan adanya kejadian pihak Pemdes Lojikobong, Muspika Kecamatan, Kapolsek Sumberjaya, Koramil Sumberjaya dan juga Pol PP, langsung sigap datang ketempat kejadian(TKP) untuk meninjau kejadian tersebut.

Atas keterangan Pemilik rumah Eye Sutarya, beralamat blok rabu rt 04 Rw 06 Desa Lojikobong Kecamatan Sumberjaya Majalengka, menerangkan terjadi rumah kami ambruk karena kemarin hujan aga gede, dan terjadinya ambruk jam 00.30 tengah malam ada suara Bletok, sehingga kami, istri dan anak bergegas keluar rumah. dimalam kejadian ada tiga orang tidak ada korban jiwa. Diperkirakan kerugian Puluhan Juta rupiah, Tukasnya.

Di Tempat yang sama Kades Lojikobong Eman, menerangkan dan membenarkan telah terjadi musibah ke warga kami atap rumahnya ambruk. Bertempat di blok rebo rt 04/06, kejadian tersebut ketika kemarin hujan aga gede, dan setelah hujan reda sekitar jam 00.30 atap rumah warga kami atas nama Eye Sutarya, runtuh ambruk dan di kejadian tersebut tidak ada korban jiwa, dan diperkirakan kerugian puluhan juta rupiah, Ucapanya.

Harapan kami dari Pemerintahan Desa Lojikobong, kepada semua Dinas terkait bisa segera meninjau dan sedikit membantu beban yang diderita warga kami, Pungkasnya.(Salia W)

Komentar0

Type above and press Enter to search.